Singa Barong Training Camp merupakan tempat latihan bela diri MMA, Boxing dan Muay thai yang berlokasi di Basement Rukan Sentra Salemba Mas Jakarta Pusat Dengan Head Coach Rizal Zulmi seorang pelatih dan atlet profesional.
Singa Barong Training Camp menawarkan pelatihan dan program latihan untuk berbagai tujuan, termasuk pengurangan berat badan, peningkatan massa otot, dan penguasaan teknik bela diri secara mendalam.